STRATEGI GURU PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN DALAM MEMBINA DAN MEMBUDAYAKAN TATA KRAMA SOPAN SANTUN SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 17 KOTA KUPANG

Authors

  • Leonard Lobo Universitas Nusa Cendana
  • Petrick Yohanis Meok
  • Meryana Micselen Doko Universitas Nusa Cendana

Keywords:

Strategi Guru Pancasila, Kewarnegaraan dan Tata Krama Sopan Santun

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendesripsikan 1) bagaimana bentuk-bentuk strategi guru PPKn dalam membina dan membudayakan tata krama sopan santun kepada siswa-siswi kelas VIII SMP Negeri 17 Kota Kupang 2) bagaimana hambatan dalam membina dan membudayakan tata krama sopan santun oleh Guru PPKn kepada siswa-siswi kelas VIII SMP Negeri 17 Kota Kupang? 3) Bagaimana dampak sikap positif siswa setelah diadakan pembinaan dan pembudayaan tata krama di kelas?. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Metode ini merupakan metode yang digunakan meneliti suatu objek dengan menghimpun,menggambarkan dan menganalisis data dan fakta secara menarik dalam suatu kejadian atau peristiwa yang nyata dilapangan melalui informasi-informasi dari para informan.  Hasil penelitian menunjukan beberapa hal sebagai berikut: 1). Di SMP Negeri 17 Kupang peserta didik masih menyepelehkan bentuk tata krama sopan santun yang diberikan oleh guru PPKn dalam kegiatan pembelajaran di dalam kelas maupun diluar kelas, terbukti dari hasil observasi dan wawancara yang peneliti lakukan masih banyak ditemukan  karakter sopan santun siswa-siswi yang masih sangat rendah dalam membangun komunikasi dengan guru dan sesama siswa di sekolah. 2) Dalam memebntuk  krakter tata krama sopan satun anak  orang tua menpunyai perang yang penting karena orang menjadi bagaian keluarga yang menjadi  dasar dalam pembentukan krakter sopamn santun, Namun kenyataan yang ditemukan kebanyakan orang tua siswa sibuk dengan urusan pribadi sehingga kurang perhatian terhadap anak seperti membentuk krakter sopansantun dilingkungan keluarga. 3) Dampak sikap positif setelah diadakan pembinaan dan pembudayaan tatakrama sopan santun dikelas VIII SMP Negeri 17 Kota Kupang nampaknya penerapan tata karama sopan santun oleh Guru PPKn dan guru-guru seperti memberikan arahan ketika apel pagi sebelum memulai pembelajaran hal ini dilakukan secara terus menerus oleh Guru PPkn dan Guru-guru sehingga mendapatkan dampak positif seperti siswa saling menyapa satu sama lain, saling mengahargai antara siswa-siswi, serta menghormati bapak ibu guru

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abd Rahman, B. P., Munandar, S. A., Fitriani, A., Karlina, Y., & Yumriani, Y. (2022). “Pengertian Pendidikan, Ilmu Pendidikan Dan Unsur-Unsur Pendidikan. Al-Urwatul Wutsqa: Kajian Pendidikan Islam”. 2(1), 1-8.

Ainah, S., & Adawiah, R. (2016). “Strategi Guru PKn Menanamkan Karakter Sopan Santun dalam Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan di SMP Negeri 3 Banjarmasin. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan”. 6(11).

Ardianti, Desi, Giyono Giyono, and Yusmansyah Yusmansyah. "Peningkatan Percaya Diri Siswa Dalam Belajar Melalui Layanan Konseling Kelompok." Alibkin (Jurnal Bimbingan Konseling) 2, No. 1 (2013).

Arianto, E., & Kontemporer, P. M. S. (2007). “pengertian Strategi”. Tersedia pada http://strategika. wordpress. com/2007/06/24/pengertian-strategi/).(Diakses tanggal 25 September 2013).

Arum, W. S. A. “Upaya Peningkatan Tata Krama Dan Karakter Siswa Di Sekolah Melalui Bimbingan Kelompok Teknik Sosiodrama”.

Buehler, C (2006). “Parents and peers in relation to early adolescent problem behavior”. Journal of Marriage and Family, Vol. 68: 109–124

Djuwita, Puspa. "Pembinaan Etika Sopan Santun Peserta Didik Kelas V Melalui Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Di Sekolah Dasar Nomor 45 Kota Bengkulu." JPGSD: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar 10.1 (2017): 27-36.

Elias, Elias. "Analisis Penerapan Etika Siswa Dalam Pembelajaran Pkn Di Kelas Viii Smpn 2 Monterado." Sosial Horizon: Jurnal Pendidikan Sosial 8.2 (2021): 170-180.

Hamzah B. Uno (2022) “Strategi Pembelajaran Inovatif; Analisis Buku Belajar Dengan Pendekatan PAILKEM”

Handriyantini (2009) “identifies the benefits of using educational games in learning, including”

Haryani, S., & Murdiono, M. (2019). “Strategi Guru Ppkn Dalam Pembentukan Karakter Sopan Santun Di Sekolah Menengah Kejuruan”. E-Civics, 8(1), 67-76.

Hudiarini, Sri. "Penyertaan etika bagi masyarakat akademik di kalangan dunia pendidikan tinggi." Jurnal Moral Kemasyarakatan 2.1 (2017): 1-13.

Islam, S. N. C., Alhaqqa, J. Y., & Supriyono, S. (2021).” Pandangan Pemuda terhadap Pentingnya Tata Krama dan Budaya Pendidikan Anak Usia Dini”. Jurnal Dinamika Sosial Budaya, 23(2), 292-299.

Isya, T. 2022). Peran Orang Tua Dalam Pelaksanaan Pembelajaran Anak Usia Dini Dari Rumah Di Tk Roudotunnur Rajabasa (Doctoral Dissertation, Uin Raden Intan Lampung).

Ly, Petrus.,Taty Rosiana Koroh. 2022. Aplikasi Pendidikan Karakter . Kupang. Penerbit Andi.

Manan, S. (2017). “Pembinaan akhlak mulia melalui keteladanan dan pembiasaan”. Jurnal Pendidikan Agama Islam-Ta’lim, 15(1), 49-65.

Murdiyanto, E. (2020). “Penelitian Kualitatif (Teori dan Aplikasi disertai contoh proposal)”.

Mustari, Mohamad. 2014. Nilai Pendidikan Karakter (Refleksi untuk Pendidikan). Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Naibaho, Jones Andika. "Peran Guru Dalam Membentuk Etika Dan Moral Siswa (Studi Analisis Terhadap Siswa Smp Santo Petrus Medan Ta 2017/2018."

Notosoedirdjo, M. & Latipun, (2011). “Kesehatan Mental, Malang” UPT Universitas Muhammadiyah Malang Press.

Oetomo (2012) “Menanamkan Karater Sopan Santun Mulai Dini Kepada Anak- Anak”

Oktaviyanti, Itsna, Joko Sutarto, and Hamdan Tri Atmaja. "Implementasi nilai-nilai sosial dalam membentuk perilaku sosial siswa sd." Journal of Primary Education 5.2 (2016): 113-119.

Pramesti, L. K. (2020). “Peran Orang Tua Dan Guru Dalam Membentuk Sopan Santun Siswa Di Smpn 2 Sambit” (Doctoral dissertation, IAIN PONOROGO).

Pristiwanti, D., Badariah, B., Hidayat, S., & Dewi, R. S. (2022). Pengertian Pendidikan”. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 7911-7915.

Putri, F. S., Fauziyyah, H., Dewi, D. A., & Furnamasari, Y. F. (2021). Implementasi sikap sopan santun terhadap karakter dan tata krama siswa sekolah dasar. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(6), 4987-4994.

Rahmadi, D. (2017). “Penanaman Karakter Sopan Santun Oleh Guru Pkn di SMA Negeri 1 Sukadana Kabupaten Kayong Utara”. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 1(2).

Rijali, A. (2019). “Analisis data kualitatif. Alhadharah”: Jurnal Ilmu Dakwah, 17(33), 81-95.

Rohani, R., Rahayu, Y., & Yuliananingsih, M. (2018). “Peran guru pendidikan kewarganegaraan dalam menanamkan nilai sopan santun”. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 2(1).

Rubini, R. (2018). PENINGKATAN TATA KRAMA SISWA DI SEKOLAH MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK SOSIODRAMA. Ideguru: Jurnal Karya Ilmiah Guru, 3(1), 61-72

Sari, S. S. (2010). Keefektifan layanan informasi tentang budi pekerti untuk meningkatkan tata krama siswa kelas VI SDN Rejoagung Kecamatan Trangkil Kabupaten Pati Tahun Ajaran 2009/2010.

Sauri, Sofyan. "Pengembangan strategi pendidikan berbahasa santun di sekolah." Mimbar Pendidikan 22.1 (2002): 45-53.

Shaula, D. F., & Hasyim, N. (2017). “Menanamkan konsep tata krama pada anak melalui perancangan game edukasi”. Jurnal Informatika Upgris, 3(1).

Ubaedillah. 2016. “Pendidikan Kewarganegaraan Civic Education Pancasila, Demokrasi, HAM, dan Masyarakat Madani”.

Ujiningsih & Antoro, S.D. (2010). “Pembudayaan sikap sopan santun di rumah dan di sekolah sebagai upaya untuk meningkatkan karakter siswa”. Makalah disampaikan dalam Temu Ilmiah Nasional Guru II 2010 Universitas Terbuka.

Wina Sanjaya. (2011). “Strategi pembelajaran berorientasi standar proses pendidikan”

Yamin, Martinis. 2013. “Strategi Dan Metode Dalam Model Pembelajaran”. Jakarta: GP PRESS GRUP.

Zulyan, Z. (2023). “Strategi Guru Ppkn Dalam Menanamkan Karakter Sopan Santun Kepada Siswa Man Rejang Lebong 2022”. Jurnal Pancasila dan Kewarganegaraan (JUPANK), 3(1), 262-269.

Downloads

Published

2024-12-11

How to Cite

Lobo, L., Meok, P. Y., & Doko, M. M. (2024). STRATEGI GURU PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN DALAM MEMBINA DAN MEMBUDAYAKAN TATA KRAMA SOPAN SANTUN SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 17 KOTA KUPANG. Jurnal Kolaborasi, 5(6). Retrieved from https://jurnalkolaborasi.com/index.php/jkb/article/view/58